Thursday, January 12, 2012

Re: [beasiswa] [OOT-MOHON INFO] Bagaimana Dapatkan Izin terjemahkan dan terbitkan artikel dari jurnal

 

 
Biasanya orang menerjemahkan buku, bukan menerjemahkan paper. Selain itu, kalau ada paper dari jurnal A lalu ditaruh di jurnal B, walaupun dialihbahasakan, itu namanya plagiasi. Plagiat tidak etis dalam dunia ilmiah.

Kalau prosedur menerjemahkan buku, biasanya mengontak pengarang dan penerbit buku, terlebih dahulu. 


Salam,

Condro




From: aan satriani <satriania 251@yahoo.com>
To: milis beasiswa <beasiswa@yahoogroups.com>
Sent: Tuesday, 10 January 2012 2:19 PM
Subject: [beasiswa] [OOT-MOHON INFO] Bagaimana Dapatkan Izin terjemahkan dan terbitkan artikel dari jurnal

 

Halo teman-teman, mohon maaf untuk posting pertanyaan ini. Barangkali ada yang tahu, bagaimana prosedur untuk menerjermahkan ke dalam bahasa Indonesia artikel di jurnal asing -- berbahasa Inggris (misalnya dari Sage Publication, dsb), untuk diterbitkan di jurnal di Indonesia...
Pertanyaan saya :
1. bagaimana prosedurnya? apakah izinnya kepada penulis artikel atau kepada pengelola jurnal?
2. Adakah biaya untuk itu? Kira-kira berapa biayanya?
3. Biasanya berapa lama prosesnya?

Atas tanggapannya, saya mengucapkan terima kasih. Jika berkenan mohon balasnya via japri supaya tidak mengganggu milis ini...

terima kasih

Salam

Aan (Mbak -- bukan Mas.. hehehe)


__._,_.___
Recent Activity:
INFO, TIPS BEASISWA, FAQ - ADS:
http://id-scholarships.blogspot.com/

===============================

INFO LOWONGAN DI BIDANG MIGAS:
http://www.lowongan-kerja.info/lowongan/oil-jobs/

===============================

INGIN KELUAR DARI MILIS BEASISWA?
Kirim email kosong ke beasiswa-unsubscribe@yahoogroups.com
MARKETPLACE

Stay on top of your group activity without leaving the page you're on - Get the Yahoo! Toolbar now.

.

__,_._,___

No comments: