Thursday, August 16, 2012

[beasiswa] Re: [butuh info] Daftar TOEFL iBT dengan kartu ATM BNI yang silver

 

Selain IIEF, ITC (international test center) juga bisa ngasih voucher. tapi kalo voucher, harganya udah fix 1,7 juta, ga tergantung dolar. vouchernya bisa dibeli langsung di kantor2 ITC ato transfer ke BCA. bukti transfer dikirim ke email mereka, dan mereka bakal ngasih nomor voucher yang kita pake buat daftar online.
semoga membantu.

regards,

wida

--- In beasiswa@yahoogroups.com, Luke Chamber <luke_chamber@...> wrote:
>
> kebetulan sekali saya juga punya masalah yang sama dengan register TOEFL iBT ini.
> Kayaknya emang harus pake kredit card, mas/mbak tidak ada cara lain.
>
> Saya tanya sama penyelenggara TOEFL iBT resmi, yaitu Alfalink juga mengatakan demikian. Parahnya, Alfalink tidak menerima pembayaran cash di tempat.
> Tetapi saya baca2, seperti nya bisa melalui voucher yang dijual di IIEF ( International Indonesia Education Foundation) cuman saya ga pernah pake cara ini. dulu saya minjem credit card temen buat bayar (tahun 2008).
> Saya lagi bingung juga nih bayar nya gimana, padahal deadline pendaftaran 12 September 2012, sedangkan saya harus sudah tes paling lambat 25 Agustus besok (dan pembayaran paling lambat 18 Agustus),duh!
> Bingung bener...!!
> ada gak sih jasa kredit card gitu buat dipake masalah seperti ini...ga semua orang punya kredit card...
>
>
>
> ________________________________
> From: fajar yuliawan <fajar_42nd@...>
> To: beasiswa <beasiswa@yahoogroups.com>
> Sent: Saturday, August 11, 2012 5:25 AM
> Subject: [beasiswa] [butuh info] Daftar TOEFL iBT dengan kartu ATM BNI yang silver
>
>
>  
> Dear rekan-rekan milis beasiswa,
>
> saya ingin bertanya tentang pendaftaran TOEFL iBT. Saya diberitahu teman saya bahwa pendaftarannya melalui situs ets.org dengan register terlebih dahulu, melakukan order TOEFL Test dan melakukan payment/pembayaran. Saya sudah register dan order. Nah, masalahnya sekarang di payment. Saya memilih electronic payment dengan Credit Card, or Debit Card with a MasterCard logo karena saya memiliki kartu ATM BNI yang silver dengan logo Mastercard. 16 angka di depan itu kan nomornya dan tiga digit di belakang kartu itu card verification number nya. Tapi kok tidak bisa ya?
>
> Rekan-rekan ada yang memiliki masalah serupa tidak? Solusinya bagaimana? Atau memang tidak bisa menggunakan kartu ATM BNI itu? Terima kasih.
>
>
> salam,
>
> fajar y
>

__._,_.___
Reply via web post Reply to sender Reply to group Start a New Topic Messages in this topic (9)
Recent Activity:
INFO, TIPS BEASISWA, FAQ - ADS:
http://id-scholarships.blogspot.com/

===============================

INFO LOWONGAN DI BIDANG MIGAS:
http://www.lowongan-kerja.info/lowongan/oil-jobs/

===============================

INGIN KELUAR DARI MILIS BEASISWA?
Kirim email kosong ke beasiswa-unsubscribe@yahoogroups.com
.

__,_._,___

No comments: