Monday, April 22, 2013

[beasiswa] Digest Number 4533

7 New Messages

Digest #4533

Messages

Sun Apr 21, 2013 12:18 pm (PDT) . Posted by:

"Harry" harry_febrian

Dear kawan2 milis yang terhormat,

Salam kenal saya Harry Febrian, jurnalis/dosen yang sedang menjalani studi s2 di Taiwan. Saya ingin meminta informasi, terkait diterimanya saya untuk mengikuti Harvard Project for Asian and International Relations (HPAIR) yang diselanggarakan di Dubai.

HPAIR ini bersifat symposium dan workshop selama kurang lebih 4 hari. Setelah lulus seleksi, ada conferencs fee yang harus dibayar.

Pertanyaan saya, apakah rekan2 ada yang mengetahui lembaga/badan apa yang bisa mensponsori kegiatan conferences semacam ini? Kemana saya harus mengontak/meminta informasi lebih lanjut terkait hal ini?

Atas perhatiannya, saya ucapkan banyak terima kasih. Mohon maaf juga jika ada salah2 kata, karena masih baru dalam dunia milis ini.

salam,

harry febrian

Sun Apr 21, 2013 5:46 pm (PDT) . Posted by:

"dita_ciiinz" dita_ciiinz

Dear Pak Harry...

Dulu saya pernah mendapat bantuan dana dari beasiswa unggulan PKLN Depdiknas sekali di tahun 2007.  Namun itu persyaratannya conference minimal waktunya 4 minggu atau lebih. 

Kemudian sy jg pernah mendapat sponsor dr company seperti Antam,, krn conference terkait lingkungan. 

Saran saya, dikarenakan posisi bapak saat ini mahasiswa international di Taiwan u. Master degree coba ditanyakan kepada bagian kemahasiswaan univ tersebut, atau bagian international studentsnya. Apakah ada lembaga yg bs memberikan sponsor. Salah satu caranya dengan membuat proposal pengajuan bantuan dana kegiatan. Namun berdasarkan pengalaman, u. Di indonesia sendiri itu butuh wkt proses minimal 3 bln hingga dana cair. Saya pernah pinjam dahulu ke universitas dan setelah dana cair baru saya kembalikan. 

Semoga informasinya dpt membantu yah pak..
Mungkin ada teman2x lain yg bs membantu mberikan informasi..

Regards, 
Dita

Sent from Samsung Galaxy NoteHarry <harry_febrian@yahoo.com> wrote:Dear kawan2 milis yang terhormat,

Salam kenal saya Harry Febrian, jurnalis/dosen yang sedang menjalani studi s2 di Taiwan. Saya ingin meminta informasi, terkait diterimanya saya untuk mengikuti Harvard Project for Asian and International Relations (HPAIR) yang diselanggarakan di Dubai.

HPAIR ini bersifat symposium dan workshop selama kurang lebih 4 hari. Setelah lulus seleksi, ada conferencs fee yang harus dibayar.

Pertanyaan saya, apakah rekan2 ada yang mengetahui lembaga/badan apa yang bisa mensponsori kegiatan conferences semacam ini? Kemana saya harus mengontak/meminta informasi lebih lanjut terkait hal ini?

Atas perhatiannya, saya ucapkan banyak terima kasih. Mohon maaf juga jika ada salah2 kata, karena masih baru dalam dunia milis ini.

salam,

harry febrian

Sun Apr 21, 2013 12:18 pm (PDT) . Posted by:

"Dewi" dewi_cp.sari

Selamat siang milister...

Saya siswi kelas 2 SMA yang memiliki minat untuk meneruskan pendidikan ke luar negeri jurusan human nutrition/diet, tentunya dengan beasiswa.

Pertanyaan saya apakah ada beasiswa S1 jurusan human nutrition/diet untuk ke luar negeri?

Pertanyaan kedua saya apakah jurusan human nutrition/diet tsb tersedia sbg salah satu pilihan program di beasiswa monbukagakusho dan KGSP? Selama ini yg saya tahu yg ada di pilihan program beasiswa monbu hanya ada food science.

Mohon informasinya. Terimakasih.

Best Regards

Dewi Purnamasari

Sun Apr 21, 2013 12:19 pm (PDT) . Posted by:

"nzas.info" nzas.info

Pemerintah Selandia Baru setiap tahunnya menyediakan beasiswa pascasarjana sebanyak 50 tempat untuk Indonesia. Untuk tahun ini, NZ-AS telah membuka pendaftaran untuk aplikasi beasiswa belajar di Selandia Baru dengan batas waktu penerimaan aplikasi yaitu 22 April 2013 (cap pos).

Informasi beasiswa dan formulir aplikasi dapat anda peroleh pada website http://www.nzembassy.com/indonesia/relationship-between-new-zealand-and-indonesia/development-cooperation/asean-scholarships

Adapun aplikasi dapat dikirim ke:
PT Austraining Nusantara (PTAN)
PO Box 1808
JKP 10018

Mohon untuk tidak mereply email ini. Terima kasih.

Sun Apr 21, 2013 7:41 pm (PDT) . Posted by:

annisarq

Dear anggota milis,
Sampai sekarang saya masih tidak memiliki bayangan mengenai rencana studi yang harus dibuat untuk LPDP. Bagi yang sudah membuat atau sudah mendapat penjelasan dari LPDP, bisakah dibagi di milis?

Terima kasih.
Annisa
Sent from my BlackBerry�
powered by Sinyal Kuat INDOSAT

-----Original Message-----
From: "yayan_aja" <yayan_aja@yahoo.com>
Sender: beasiswa@yahoogroups.com
Date: Tue, 16 Apr 2013 16:12:56
To: <beasiswa@yahoogroups.com>
Reply-To: beasiswa@yahoogroups.com
Subject: [beasiswa] Re: [Butuh Info] Rencana Studi Beasiswa Tesis LPDP

Dear Maidina,

Lebih baik ditelepon saja untuk menanyakannya, karena kalau email memang sulit dijawabnya...


yana

--- In beasiswa@yahoogroups.com, mai Dina <maidina_08@...> wrote:
>
> dear anggota Milis,,
>
> mohon informasinya, saya sudah melengkapi semua berkas utk beasiswa tesis dalam negeri, kemudian saya upload utk dokumen proposal tesis/disertasi. namun selalu gagal dan tulisannya masih "belum diunggah". apakah ada teman-teman yang mengalami hal serupa? saya sudah email pihak LPDP namun belum ada tanggapan. terima kasih
>
> Maidina
> Teknik Sipil
> Universitas Indonesia
>
> ________________________________
> From: Muhammad Muhammad <ulum.muhammad@...>
> To: beasiswa@yahoogroups.com
> Sent: Friday, 12 April 2013 10:41 AM
> Subject: [beasiswa] [Butuh Info] Rencana Studi Beasiswa Master LPDP
>
>
>
>  
> Dear Anggota Milis,
>
> Mohon informasinya bagi teman-teman yang mengajukan beasiswa LPDP. Di bagian Unggah Dokumen tersedia Rencana Studi yang perlu diupload. Pertanyaannya adalah apakah ada format khusus untuk rencana studi tersebut dan kira-kira apa saja yang perlu dituliskan di bagian tersebut. Terima kasih.
>
> Jabat erat,
> Muhammad Bahrul Ulum
> Bachelor of Laws from University of Jember
>



Mon Apr 22, 2013 6:48 am (PDT) . Posted by:

"Winnie" lovejoy16

http://www.minedu.sk/scholarships-of-the-government-of-the-slovak-republic/

A request for an SR Government scholarship is to be made no later than 30 May of the respective year on the form "Application for Scholarship of the Government of the Slovak Republic" with the relevant attachments, which form an integral part of these materials. The application is available in electronic form at www.vladnestipendia.sk.

Mon Apr 22, 2013 6:49 am (PDT) . Posted by:

"Shantidevi Soentanto" de_vierya

Dear anggota milis,

Saya Shanti, saat ini sedang mencoba untuk berburu stipend scholarship ke UK, untuk melanjutkan S2 saya dalam bidang Finance & Investment atau MBA Strategic Management. Setahu saya untuk mendapatkan beasiswa ini, kita sendiri yang harus "bergeriliya&quot; meng-kontak para profesor di setiap Universitas untuk ditanyai lebih lanjut mengenai ketersediaan riset dan stipend scholarship di kampus tersebut. Nah, yang ingin saya tanyakan kalau kita sama sekali belum pernah punya hubungan dengan para profesor tersebut (baik itu melaui dosen, teman, dll), bagaimana sebaiknya memulai email dengan para professor tersebut untuk pertama kalinya? Apa ada yang punya sample emailnya, atau tips2 lainya kalau mungkin...

Terima kasih sebelumnya ,

Shanti
GROUP FOOTER MESSAGE
INFO, TIPS BEASISWA, FAQ - ADS:
http://id-scholarships.blogspot.com/

===============================

INFO LOWONGAN DI BIDANG MIGAS:
http://www.lowongan-kerja.info/lowongan/oil-jobs/

===============================

INGIN KELUAR DARI MILIS BEASISWA?
Kirim email kosong ke beasiswa-unsubscribe@yahoogroups.com

No comments: